Biaya Masuk SMK Wiworotomo Purwokerto – Meski menjadi salah satu kota paling barat di Jawa Barat, tetapi Purwokerto perlu dipertimbangkan dari banyak aspek. Salah satunya adalah pilihan sekolah vokasi atau kejuruan.
Di Purwokerto ada banyak pilihan sekolah kejuruan terbaik. Apabila kamu bimbang untuk melanjutkan sekolah, bisa pilih SMK Wiworotomo Purwokerto. Selain punya banyak pilihan jurusan, fasilitas di lembaga tersebut sangatlah lengkap.
Di tahun ini saja, SMK Wiworotomo Purwokerto telah secara resmi membuka pendaftaran siswa baru. Ada ketentuan yang telah disampaikan, antara lain jadwal pendaftaran, syarat masuk, hingga cara mendaftar.
Tidak hanya ketiga informasi di atas, untuk masalah biaya masuk SMK Wiworotomo Purwokerto juga telah dipublikasikan. Bagi kamu yang ingin tahu besaran biayanya, silakan bisa simak artikel ini hingga selesai.
Daftar Isi
Biaya Masuk SMK Wiworotomo Purwokerto
Komponen | Biaya Masuk SMK Wiworotomo Purwokerto |
---|---|
Biaya Pendaftaran | Rp. 50.000 |
Biaya SPP bulan Juli | Rp. 200.000 |
Biaya Pembangunan | Rp. 3.000.000 |
Biaya Pengembangan Pendidikan | Rp. 300.000 |
Biaya Seragam | Rp. 900.000 |
Berdasarkan tabel rincian di atas, keseluruhan biaya masuk keseluruhan adalah Rp. 4.500.000. Tapi perlu diingat, bahwa total biaya tersebut masih perkiraan atau mengambil sumber dari penerimaan siswa baru tahun lalu.
Apabila kamu ingin lebih pasti mengetahui rincian biaya masuk SMK Wiworotomo Purwokerto bisa tanyakan ke guru atau penitia.
Simak Biaya SMK Purwokerto lainnya di bawah ini:
Profil SMK Wiworotomo Purwokerto
Setelah dapatkan informasi terkait biaya masuk, sebaiknya kamu lanjut dengan membaca profil dari SMK Wiworotomo Purwokerto. Dengan mengetahui profil, setidaknya kamu bisa mengenalnya lebih baik.
Perlu diketahui, bahwa awal pendirian sekolah dimulai pada tahun 1958. Saat itu, nama lembaga masih STM Purwokerto. Tahun demi tahun, berbagai pihak terus mengembangkan sekolah. Sampai akhirnya di tahun 1997 nama SMK Wiworotomo Purwokerto tercipta hingga sekarang ini.
Akreditasi
Dengan perubahan nama, SMK Wiworotomo Purwokerto tiap tahun mengalami perkembangan sangat pesat. Terbukti dengan pemberian status akreditasi A dari Badan Akreditasi Nasional Sekolah/Madrasah. Adanya status ini, setidaknya bisa memberi kepercayaan bagi masyarakat.
Jurusan
Selain akreditasi, pilihan jurusan atau kompetensi keahlian di SMK Wiworotomo Purwokerto juga cukup banyak. Di tahun ini, pihak sekolah membuka lima jurusan untuk bisa jadi pilihan siswa mengembangkan keterampilan. Berikut kelima jurusannya:
- Teknik Pemesinan
- Teknik Kendaraan Ringan
- Teknik Sepeda Motor
- Teknik Instalasi Tenaga Listrik
- Teknik Komputer & Jaringan
Esktrakurikuler
Sembari mengikuti pelajaran di kelas, para siswa SMK Wiworotomo Purwokerto juga diperbolehkan mengikuti kegiatan ekstrakurikuler. Antara lain kegiatan di luar kelas yang bisa dipilih siswa:
- Pramuka
- PMR
- Sepakbola
- Voli
- Merpati putih
- Taekwondo
- English Club’
- Japan Club’
- Futsal
- Musik
- Hadroh
- Broadcasting
- Kenthongan
- Paskibraka
Fasilitas
Ketika kamu mengikuti berbagai kegiatan jangan khawatir dengan fasilitas, sebab di SMK Wiworotomo Purwokerto tersedia banyak sekali fasilitas penunjang. Di bawah ini beberapa sarana dan prasarana di sekolah tersebut:
- WiFi / Hostpot 24 jam
- Ruang kelas tingkat
- Perpustakaan
- Laboratorium komputer
- Ruang praktik tiap jurusan
- Ruang UKS
- Toilet
- Ruang BK
- Ruang OSIS
- Masjid
- Kantin
Alamat
Apabila kamu ingin mencari informasi lebih lengkap atau melihat aktivitas siswa dan guru di SMK Wiworotomo Purwokerto, bisa langsung ke lokasi sekolah. Adapun alamatnya berada di Jalan Laksda Yos Sudarso No 3, Purwokerto. Klik tautan di sini agar lebih mudah cara titik lokasi sekolah.
Sebelum ke lokasi, sebaiknya hubungi lebih dulu pihak guru atau petugas. Berikut beberapa kontak yang bisa dihubungi:
- Nomor Telepon: (0281) 635823 / 085877392102
- Email: wiworotomo@yahoo.com
- Facebook: SMK Wiworotomo Purwokerto
- Instagram: @smkwiber_purwokerto
Pendaftaran Siswa Baru SMK Wiworotomo Purwokerto
Setelah dapatkan semua informasi di atas, lalu kemudian ada ketertarikan daftar siswa baru, kamu bisa lanjut baca informasi PPDB SMK Wiworotomo Purwokerto tahun ini.
Di mana untuk informasi yang harus diketahui antara lain jadwal pendaftaran, syarat masuk, dan cara mendaftar. Ketiga informasi tersebut kami telah tulis di bawah ini:
Jadwal Pendaftaran
Untuk jadwal, pihak SMK Wiworotomo Purwokerto membuka pendaftaran di bulan Januari. Lalu untuk akhir pendaftaran atau penutupan di bulan Juli. Namun, perlu diperhatikan, biasanya untuk jadwal bisa berubah tergantung kebijakan panitia PPDB.
Syarat Masuk
Kemudian, informasi berikutnya yakni syarat masuk. Jika dibandingkan sekolah lain di Purwokerto, SMK Wiworotomo Purwokerto hanya menerapkan dua persyaratan saja, yakni membawa salinan Akta Kelahiran (1 lembar) dan Kartu Keluarga (1 lembar).
Cara Mendaftar
Terakhir adalah tata cara daftar calon siswa baru. PPDB SMK Wiworotomo Purwokerto menerapkan dua cara yakni online dan offline. Apabila kamu ingin daftar secara offline, maka bisa langsung ke sekolah, sedangkan online lewat laman PPDB. Berikut cara daftar online:
- Ubah berkas pendaftaran menjadi PDF.
- Kemudian gunakan HP, lalu buka aplikasi Google Chrome.
- Klik tautan PPDB SMK Wiworotomo Purwokerto.
- Kemudian isilah formulir pendaftaran secara lengkap dan benar.
- Unggah semua berkas pendaftaran.
- Klik kirim dan tunggu informasi dari pihak sekolah.
Kesimpulan
Berdasarkan informasi di atas, bisa disimpulkan bahwasanya biaya masuk SMK Wiworotomo Purwokerto terdiri dari beberapa komponen. Sedangkan total biayanya bisa dikatakan masih terjangkau bagi para lulusan SMP/MTs.
Kurang lebih itu ulasan dari kami mengenai biaya masuk SMK Wiworotomo Purwokerto beserta informasi lainnya. Semoga melalui artikel ini bisa jadi bahan pertimbangan bagi para calon siswa baru.